Heni Puspita

Blogger Mom | Photography Enthusiast | Home Education Facilitator

Rekomendasi 5 HINT Parfum Terbaik


Parfum menjadi salah satu produk penunjang penampilan yang paling banyak dicari. Teksturnya yang mirip air dengan aroma wangi yang bisa memberikan efek harum saat digunakan pada tubuh.

Berbicara soal parfum, kali ini akan memberikan rekomendasi 5 HINT parfum terbaik sebagai berikut ini: 



1. HINT Dragon Eau de Parfum

Jika anda sedang mencari parfum, Dragon Eau de Parfum bisa menjadi rekomendasi untuk dipertimbangkan. Parfum dari HINT ini sebagai bentuk dari perayaan menyambut tahun 2024 yang merupakan tahun naga kayu. 

Bukan hanya itu, HINT Dragon ini juga diartikan sebagai wangi yang memancarkan kesuksesan melalui awal yang baru.

Kehadiran parfum terbaru ini sangat menarik perhatian fragnance enthuasiast. Pasalnya, HINT berhasil memperoleh penghargaan sebagai Produk Parfum Lokal dengan Teknologi Aroma Pertama di Indonesia dari Museum Rekor Dunia (MURI). Selain itu, produk ini juga menjadi salah satu parfum yang dinantikan lantaran konsep yang hadir sama dengan shio tahun 2024 sekarang ini. 

2. HINT Realm EAU de Parfum

Produk ini merupakan parfum yang bisa membangkitkan semangat. Aroma wangi yang bisa menggambarkan suasana ramah, nyaman, dan hangat. Dengan PeacefulScent Technology, wangi parfum ini bisa membantu meningkatkan suasana hati yang positif sehingga meningkatkan kualitas tidur. 

Kemasan parfum ini terbilang cukup elegan dan clean. Tidak terlalu banyak ornament, hanya terdapat informasi nama varian dan tanggal kadaluwarsa. Botolnya terbuat dari kaca transparan, namun tidak terlalu berat dan besar, sehingga mudah dibawa kemana-mana. 



3. HINT Epitome Eau de Parfum

Jika anda sedang mencari parfum terbaik, HINT Epitome Eau de Parfum bisa menjadi rekomendasi untuk dipilih. 

Produk ini merupakan parfum dengan wangi aromatic dari basil dan kuat dari Atlaswood memberikan wangi yang berkarakter. Ditambah dengan MoodScent Technology, wangi parfum yang dikreasikan terbukti memberikan suasana hati yang berenergi dan bersemangat, 

4. HINT Topper Ultimate Eau de Parfum

Kini sudah banyak parfum dari berbagai merek yang dijual di pasaran, salah satunya adalah HINT Topper Ultimate Eau de Parfum. 

HINT Topper Ultimate Eau de Parfum merupakan parfum dengan Topper Ultimate meningkatkan wangi yang kuat dan kompleks. Perpaduan aroma patchouli yang kuat dan dipadukan dengan aquatic. Parfum yang satu ini sangat cocok dipadukan dengan varian parfum HINT tanpa mengubah wangi utama parfum. 

5. HINT Noble Eau de Parfum

Sebagai rekomendasi anda bisa memilih HINT Noble Eau de parfum. Wangi bunga putih yang ringan berasal dari tulips memberikan kesan wangi elegan yang ringan namun nyaman. Ditambah dengan GreenScent Technology, parfum dikreasikan dari lebih dari 50% bahan alami. 

Cara mengaplikasikan parfum ini sangat mudah, cukup semprotkan pada area denyut nadi seperti telinga dan pergelangan tangan. Selain pada kulit, parfum ini juga bisa disemprotkan ke baju dengan jarak 15-20 cm. 

6. HINT Resurrect Eau de Parfum

HINT merupakan brand parfum lokal yang terkenal dengan aromanya yang unik berkat Infused Trademark Technology. 

Kini sudah banyak produk parfum dari HINT yang beredar di pasaran, salah satunya adalah Hint Resurrect Eau de Parfum.

Yang menjadi kelebihan parfum satu ini adalah menggunakan HealingScent Technology yang bisa membantu menenangkan kesehatan mental pada manusia agar tetap seimbang secara ilmiah.

Anda bisa menemukan produk HINT parfum di atas melalui website beautyhaul.com yang merupakan ecommerce skincare dan kosmetik online yang telah bekerjasama dengan berbagai brand-brand ternama di Indonesia dan luar negeri.


Comments

back to top