Heni Puspita

Blogger Mom | Photography Enthusiast

Keseruan Milad Ke-6 Tapis Blogger




Sejak pandemi memang sudah lama saya tidak mengikuti acara dengan teman-teman blogger. Karena itu acara Milad Ke-6 Tapis Blogger pada tanggal 4 September lalu tentu sayang kalau dilewatkan. Terlebih karena teman-teman panitia sudah menyiapkan acara talkshow untuk para blogger dan content creator.

Dukung Program Langit Biru dengan Menggunakan BBM Ramah Lingkungan

Seberapa penting perempuan bisa membawa kendaraan sendiri? Buat saya penting sekali. Terutama setelah jadi ibu. Karena kalau suami sedang dinas luar kan jadi tidak bingung kalau harus berbelanja atau mengantar anak. Seperti minggu lalu misalnya saat saya harus membawa Razqa ke rumah sakit di malam …

Cegah dan Atasi Anemia dengan Memenuhi Kebutuhan Nutrisi

Bagi seorang ibu, salah satu momen tak terlupakan dalam hidup adalah saat melahirkan buah hatinya. Rasanya tegang, terharu, sekaligus bahagia akhirnya bisa bertemu dengan si kecil yang selama sembilan bulan ada di dalam rahim. Saat melahirkan Rayyaan, meski harus melalui operasi caesar tapi alhamdu…

Meningkatkan Kualitas Tenaga Kerja dengan Pelatihan Online Terbaik

Pandemi Covid-19 berdampak serius pada banyak sektor di Indonesia, termasuk sektor ekonomi. Banyak perusahaan mau tidak mau harus melakukan efisiensi karena terhambatnya aktivitas bisnis akibat pandemi. Akhirnya banyak pula pekerja yang dirumahkan atau bahkan diberhentikan. Berdasarkan data Kemente…

Project Passion: Blog Serabi Belajar

Ada yang pernah mendengar tentang Institut Ibu Profesional? Sebagian mungkin sudah pernah ya. Di blog ini saya juga pernah menulis tentang beberapa kegiatannya serta kelasnya. Kelas yang sedang saya ikuti adalah Kelas Bunda Produktif. Di kelas ini peserta dibagi menjadi kelompok beranggotakan 9 ata…

5 Keuntungan Memiliki Blog bagi UMKM


Dengan makin berkembangnya teknologi informasi, internet kini bisa diakses lebih banyak orang. Mau beli sesuatu, browsing dulu di internet. Untuk apa? Ya mencari penjual atau produsen suatu barang atau mencari testimoni dan review produk dan jasa. Karena itu pelaku usaha jaman now memang nggak boleh gaptek, harus bisa mengikuti perkembangan jaman.

Belajar Tips Membangun Personal Branding dan Menulis Konten Kreatif untuk Blogger di Arisan Ilmu KEB


Mau nulis topik tentang menyusui ah. Eh tapi topiknya ibu-ibu banget nggak sih? Trus kalau sudah dishare nanti ada yang komen nyinyir nggak ya. Takutnya dibilang topiknya receh banget, begitu aja dishare. Trus SEOnya gimana ya? Trus gimana kalau bla bla bla... Aaah gitu aja terus sampai akhirnya nggak jadi-jadi nulis.

7 Hal Seru yang Kamu Lewatkan Karena Nggak Ikutan Tapis Blogger Gathering 2

7 Hal Seru yang Kamu Lewatkan Karena Nggak Ikutan Tapis Blogger Gathering 2

Alhamdulillah, setelah bulan Desember kemarin Tapis Blogger sukses mengadakan Tapis Blogger Gathering pertama, bulan Januari 2018 lanjut ke gathering kedua. Gathering itu apa sih? Menurut definisi Mama 2R, gatheringnya Tapis Blogger itu ya kopdaran, kumpul-kumpul, sambil seseruan belajar bareng. Ada anggota Tapis Blogger yang nggak ikutan? Sayang bangeeet! 

2 Cara Menambahkan Font pada Aplikasi Phonto

2 Cara Menambahkan Font pada Aplikasi Phonto

Jadi di postingan sebelumnya saya pernah bagi-bagi link download font lagi. Udah mampir kan ke postingan 7 Font Kece yang Bikin Watermark Fotomu Tambah Oke? Nah trus kalau mau nambahin teks atau tulisan di fotonya, pakai aplikasi apa dong? Ternyata banyak juga nih yang nanyain.

Flash Blogging: Belajar Ngeblog Sambil Meningkatkan Kesadaran Mencegah Stunting Pada Anak


Hari Selasa 12 September ini biasanya kegiatan saya ya tak jauh-jauh dari urusan memasak dan bermain dengan Razqa sambil menunggu Rayyaan pulang sekolah. Namun pagi ini ada yang beda. Sejak beberapa hari lalu saya sudah minta izin dengan suami untuk mengikuti acara yang spesial banget. Acara apa tuuuh? 

Acara Flash Blogging yang diadakan Dinas Kominfo Provinsi Lampung dan Ditjen Informasi & Komunikasi Publik. Selain temanya yang menarik yaitu berhubungan dengan gizi anak, juga karena ada sesi tips ngeblognya. Dan tebak siapa pemateri untuk sesi ngeblog? The one and only Mbak Mira Sahid founder KEB (Kumpulan Emak Blogger). Waah, saya nggak mau dong melewatkan kesempatan emas ini. Bersama rekan-rekan Tapis Blogger langsung deh berangkat pagi-pagi ke Hotel Novotel Lampung.

Cara Membuat Postingan di Blog Lewat Smartphone

Cara Membuat Postingan di Blog Lewat Smartphone
Pic: Pixabay.com

Setelah belajar Cara Membuat Blog Lewat Smartphone yuk kita belajar juga cara membuat postingan di blog baru kita, masih lewat smartphone. Ini adalah salah satu materi yang saya bagikan di grup WA Blogging for Beginner. Ceritanya nih saya ingin mengajak teman-teman saya yang ingin belajar ngeblog tapi masih terkendala waktu dan peralatan (laptop) kalau ingin belajar bersama-sama secara offline. 
back to top